Mungkin dalam kehidupan sehari-hari kita sering menggunakan web browser ini, namun akan tetapi kita tahu apa sih yang dimaksud dengan Web Browser ini , berikut adalah penjelasan tentang Web Browser
Web Browser adalah perangkat lunak aplikasi yang memungkinkan pengguna untuk menayangkan dan berinteraksi dengan tulisan, gambar, musik, dan berbagai informasi lainnya yang terdapat pada halaman web disebuah situs di internet atau di jaringan lokal.
Tulisan dan gambar di halaman web dapat mempunyai hyperlink ke halaman web lain di mesin yang sama atau di situs web lainnya. Web browser memungkinkan pengguna secara cepat dan mudah mengakses informasi yang diberikan oleh banyak situs Web dengan cara menjelajahi link tersebut.
Web browser akan memformat informasi HTML untuk ditayangkan. Karena itu tampilan halaman web sedikit berbeda dari satu browser ke browser yang lain, di samping itu juga masin-masing browser memiliki perbedaan dan kelebihan
Pengertian Web Browser
Related Post
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
0 komentar